Kilas balik mengenai salah satu peristiwa pada masa orde baru, yang dikenal sebagai peristiwa Tanjung Priok. Peristiwa yang telah kita ketahui bersama bahwa peristiwa ini berkaitan dengan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM). Ada banyak factor yang menjadi latar belakang terjadinya peristiwa ini. Baik dari segi politik maupun ekonomi.